JURNAL RANDAI
https://randai.ejournal.unri.ac.id/index.php/randai
<div id="content"> <div id="journalDescription"> <div id="content"> <div id="journalDescription"> <p><strong>____________________________________________________________________</strong></p> <table> <tbody> <tr> <td width="141"> <p>Journal Title</p> </td> <td width="500"> <p><strong>Jurnal Randai</strong></p> </td> <td rowspan="6" width="200"> <p><img src="http://pgsd.fkip.unri.ac.id/wp-content/uploads/2021/08/sampul.jpg" alt="" width="250" height="400" /></p> </td> </tr> <tr> <td width="141"> <p>ISSN</p> </td> <td width="369"> <p><strong>2807-2553</strong> (<a href="https://issn.lipi.go.id/terbit/detail/20210528480736121" target="_blank" rel="noopener">online</a>) | <strong>2723-4657</strong> (<a href="https://issn.lipi.go.id/terbit/detail/1595222332" target="_blank" rel="noopener">print</a>)</p> </td> </tr> <tr> <td width="141"> <p>DOI Prefix</p> </td> <td width="369"> <p><strong>Prefix 10.33578 by <img src="https://jope.ejournal.unri.ac.id/public/site/images/aref/Crossref21.png" alt="" /></strong></p> </td> </tr> <tr> <td width="141"> <p>Editor in Chief</p> </td> <td width="369"> <p><strong>M. Yogi Riyantama Isjoni, SE., M.M.</strong></p> </td> </tr> <tr> <td width="141"> <p>Publisher</p> </td> <td width="369"> <p>Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau</p> </td> </tr> <tr> <td width="141"> <p>Frequency</p> </td> <td width="369"> <p><strong>twice a year</strong></p> </td> </tr> </tbody> </table> <p align="justify"><strong>____________________________________________________________________</strong></p> <div id="content"> <div> <p align="justify"><strong>Jurnal Randai</strong> [ <strong>2807-2553 (<a href="https://issn.lipi.go.id/terbit/detail/20210528480736121" target="_blank" rel="noopener">online</a>) | 2723-4657 (<a href="https://issn.lipi.go.id/terbit/detail/1595222332" target="_blank" rel="noopener">print</a>)</strong> ] is Randai Journal is a scientific journal that contains theoretical studies and research results related to the <strong><em>humanities</em></strong>, <strong><em>education,</em></strong> <em><strong>culture</strong></em>, <strong>and</strong> <strong><em>social sciences</em></strong>. The journal published by <strong>Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau</strong>. The journal was first published in <strong>2020</strong> and published every <strong>January </strong>and <strong>July</strong>. The journal is open to authors around the world regardless of nationality. This journal publication aims to disseminate the conceptual and research result related to the <strong><em>humanities</em></strong>, <strong><em>education,</em></strong> <em><strong>culture</strong></em>, <strong>and</strong> <strong><em>social sciences.</em></strong></p> <p align="justify"> </p> <p align="justify"><a href="https://randai.ejournal.unri.ac.id/index.php/randai"><strong>Jurnal Randai</strong></a> was indexed in:</p> </div> </div> <p><a title="Google Scholar" href="https://scholar.google.com/citations?hl=en&user=7GWFcDEAAAAJ" target="_blank" rel="noopener"><img src="https://pure.ejournal.unri.ac.id/public/site/images/ojsadmin/gs.jpg" alt="" width="150" height="54" /></a><a href="https://garuda.kemdikbud.go.id/journal/view/26007"><img src="https://pure.ejournal.unri.ac.id/public/site/images/ojsadmin/garuda.jpg" alt="" width="150" height="54" /></a><img src="https://pure.ejournal.unri.ac.id/public/site/images/ojsadmin/crossref.jpg" alt="" width="150" height="54" /></p> </div> </div> </div> </div>Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riauen-USJURNAL RANDAI2723-4657PERAN SUNGAI ROKAN PERAN SUNGAI ROKAN TERHADAP PEREKONOMIAN DAN PENDIDIKAN MASYARAKAT NELAYAN
https://randai.ejournal.unri.ac.id/index.php/randai/article/view/130
<p><strong>ABSTRAK</strong></p> <p>Sungai Rokan merupakan salah satu sungai terbesar yang ada di Provinsi Riau. Sungai yang terletak di kabupaten Rokan Hilir ini merupakan sungai yang menjadi penghubung di beberapa daerah yang ada di Rokan. Selain sebagai penghubung daerah, Sungai Rokan juga merupakan salah satu sumber mata pencaharian bagi masyarakat yang berprofesi sebagai nelayan, salah satunya masyarakat yang berada di kelurahan Bagan Hulu, Bagansiapiapi. Penelitian ini mengunakan pendekatan penelitian kualitatif deskriptif dan didukung sumber kajian perpustakaan yang bertujuan untuk mengetahui seberapa besar peran sungai Rokan terhadap perekonomian dan pendidikan masyarakat Rokan, mengingat sungai Rokan ini merupakan salah satu sungai terbesar yang ada di Riau, dengan panjang 350 KM. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa sungai Rokan merupakan satu-satunya sungai tempat masyarakat nelayan untuk mencari ikan dan hasil laut lainnya dalam upaya memenuhi kebutuhan hidupnya sehingga mempengaruhi kehidupan perekonomian dan Pendidikan masyarakat. Maka dapat digambarkan bahwa Sungai Rokan sangat berperan sekali dalam perkembangan perekonomian masyarakat nelayan sehingga hasil perekonomian dari mata pencaharian sebagai nelayan berdampak pada sektor pendidikan keluarga nelayan dalam pembiayaan kebutuhan pendidikan putra putrinya.</p> <p><strong>Kata kunci</strong> : <strong><em>Sungai Rokan, Perekonomian, Pendidikan, Masyarakat Nelayan</em></strong>.</p>Yuliantoro Yuliantoro
Copyright (c) 2024 JURNAL RANDAI
https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0
2024-01-202024-01-204111010.31258/randai.4.1.p.1-10IMPLEMENTASI KETERBUKAAN INFORMASI PEMERINTAH KOTA PROBOLINGGO MELALUI PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL
https://randai.ejournal.unri.ac.id/index.php/randai/article/view/129
<p>Sesuai Undang-undang Dasar 1945, seluruh Warga Negara Indonesia memiliki hak serta kewajiban dalam penerimaan, penyimpanan, dan penyebaran informasi secara tepat dan sesuai fakta. Sehingga publik memiliki harapan dan tuntutan pada pemerintan akan adanya keterbukaan informasi dalam penyelenggaraan pemerintah. Keterbukaan informasi publik terus berkembang tidak hanya melalui website resmi pemerintahan, namun pemerintah pusat maupun daerah mengoptimalkan penggunaan media sosial yang populer dan trending. Seperti di Kota Probolinggo, Pemerintah Kota Probolinggo juga menggunakan media sosial dalam penyebaran informasi. Bahkan Pemerintah Kota Probolinggo menerima penghargaan sebagai Badan Publik Informatif Tingkat Kabupaten/Kota se-Jawa Timur dalam KI Award 2023. Hal ini menarik untuk diteliti. Guna mengetahui penerapan keterbukaan informasi di Kota Probolinggo melalui media sosial. Jenis riset menerapkan pendekatan kualitatif. Berdasarkan hasil riset dan analisis, kesimpulannya adalah kualitas pelayanan informasi melalui media sosial Instagram @probolinggoimpressive milik Pemerintah Kota Probolinggo masuk pada penilaian akurat, tepat waktu dan relevan. Sementara transparansi pelayanan informasi melalui media sosial Instagram @probolinggoimpressive milik Pemerintah Kota Probolinggo memuat indikator: kemudahan mengakses dan memperoleh informasi, menyediakan kesempatan bagi masyarakat memberikan tanggapan, pembaruan informasi, dan kemudahan informasi untuk dipahami dapat masuk pada kategori tingkat transparansi yang tinggi. Hal itu terlihat dari aktivitas di media sosial dan eksistensi aktif pada akun @probolinggoimpressive.</p>Nurul Jannah Lailatul FitriaMastina Maksin
Copyright (c) 2024 JURNAL RANDAI
https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0
2024-01-202024-01-2041111910.31258/randai.4.1.p.11-19MOTIVASI MAHASISWA DALAM PENERAPAN MODUL INTERAKTIF DI PRODI PPKN FKIP UNRI
https://randai.ejournal.unri.ac.id/index.php/randai/article/view/131
<p>Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis motivasi belajar mahasiswa Prodi PPKn FKIP Unri dalam penerapan modul pembelajaran interaktif pada perkuliahan. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dan kualitatif (mixed methods) untuk mendapatkan data yang lebih komprehensif. Subjek penelitian adalah 56 mahasiswa Prodi PPKn FKIP Unri angkatan 2021 yang menggunakan modul interaktif dalam perkuliahan. Instrumen pengumpulan data kuantitatif adalah angket analisis motivasi belajar dengan skala Likert. Data kualitatif diperoleh melalui wawancara mendalam dan observasi. Data dianalisis secara deskriptif dan inferensial untuk mengetahui gambaran motivasi intrinsik dan ekstrinsik mahasiswa terhadap modul interaktif. Hasil penelitian menunjukkan skor rata-rata motivasi intrinsik mahasiswa lebih tinggi daripada skor rata-rata motivasi ekstrinsik. Mahasiswa merasa tertarik dan terbantu dalam memahami materi perkuliahan melalui tampilan dan fitur interaktif pada modul pembelajaran. Disimpulkan bahwa penerapan modul interaktif secara efektif dapat meningkatkan motivasi intrinsik mahasiswa dalam belajar. Rekomendasi diberikan untuk pengembangan modul interaktif lebih lanjut guna meningkatkan motivasi dan hasil belajar mahasiswa.</p>supentriYuliantoro
Copyright (c) 2024 JURNAL RANDAI
https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0
2024-01-202024-01-2041202310.31258/randai.4.1.p.20-23IMPLEMENTASI PASAL 2 PERATURAN MENTERI PEKERJAAN UMUM NOMOR 12/PRT/M/2014 TENTANG PENYELENGARAAN SISTEM DRAINASE PERKOTAAN OLEH DINAS PUPR (Studi Kasus di Kecamatan Binawidya Kota Pekanbaru)
https://randai.ejournal.unri.ac.id/index.php/randai/article/view/132
<p><strong>ABSTRAK</strong></p> <p>Penelitian ini dilatar belakangi dengan adanya sistem drainase yang merupakan suatu cara untuk membuang kelebihan air yang tidak diinginkan pada suatu daerah. Sistem drainase, kelebihan air dapat dialirkan ke saluran drainase. Saat musim hujan tiba, akan terjadi genangan air atau banjir di jalan dan juga menggenangi area Kecamatan Binawidya. Salah satu faktor terjadinya genangan air adalah curah hujan yang tinggi, saluran drainase yang tersumbat sehingga tidak dapat berfungsi dengan baik. Dari permasalahan tersebut maka perlu dilakukan pengelolaan saluran drainase yang rusak/bermasalah agar aliran air dapat mengalir dengan baik. Penelitian ini menjelaskan mengenai beberapa permasalahan, pertama bagaimana pengelolaan sistem drainase oleh Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kota Pekanbaru di Kecamatan Binawidya berdasarkan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 12 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Sistem Drainase Perkotaan. Kedua, faktor penghambat yang dihadapi Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Pekanbaru dalam Pengelolaan Sistem Drainase. Ketiga, Upaya yang dilakukan agar implementasi peraturan menteri pekerjaan umum Nomor 12 Tahun 2014 tentang penyelenggaraan sistem drainase perkotaan dapat terlaksana dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pengelolaan sistem drainase di Kota Pekanbaru khususnya di Kecamatan Binawidya sudah sesuai berdasarkan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 12 Tahun 2014 Tentang Penyelenggaraan Sistem Drainase Perkotaan oleh Dinas PUPR Kota Pekanbaru. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengelolaan sistem drainase oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Pekanbaru masih belum optimal karena masih banyak terdapat tumpukan sampah serta endapan sedimen pada sistem drainase.</p> <p> </p> <p><strong>Kata kunci</strong> : <strong><em>Implementasi, Dinas PUPR, Drainase</em></strong></p> <p><strong><em> </em></strong></p>Nabila Indira Azarine Nabila Indira Azarine SeparenEvi Deliana HZ
Copyright (c) 2024 JURNAL RANDAI
https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0
2024-01-202024-01-2041243310.31258/randai.4.1.p.24-33