REFLEKSI SOSIAL DI TENGAH PANDEMI DALAM NOVEL “KISAH-KISAH KECIL DAN GANJIL MALAM 1001 PANDEMI” KARYA AGUS NOOR TINJAUN KRITIK SOSIOKULTUR
DOI:
https://doi.org/10.31258/randai.2.1.p.11-21Keywords:
Refleksi Sosial, Pandemi, Kritik, SosiokulturAbstract
Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis refleksi sosial di tengah pandemi dalam novel Kisah-Kisah Kecil dan Ganjil Malam 1001 Pandemi karya Agus Noor. Penelitian ini menggunakan metode analisis kualitatif deskriptif, yaitu penjabaran dari data yang tidak berupa angka. Dalam penelitian ini dimanfaatkan teori kritik sosiokultur. Hasil penelitian ini berupa paparan kritik pengarang terhadap kondisi sosisal, karya sastra sebagai refleksi sosial di masa pandemic covid-19, dan karya sastra sebagai katarsis bagi pembaca. Karya sastra memiliki peran sebagai katarsis, yaitu tempat melampiaskan emosi yang tertambat akibat kebiasaan. Novel tersebut juga mengkritik realitas sosial, sekaligus melakukan upaya reflektif. Oleh karena itu, dapat disimpulakn bahwa novel Kisah-Kisah Kecil dan Ganjil Malam 1001 melakukan kritik terhadap sosial dan kultur, sekaligus sebagai katarsis di tengah pandemi covid-19
References
Abbas, E. W., & Erlyani, N. (2020). Menulis di Kala Badai Covid-19.
Damono, Sapardi Djoko. (2017). Sosiologi Sastra. Jakarta: Editum
Imam, Agus. (2017). Kritik Sosial Dalam Novel O karya Eka Kurniawan:Kajian Sosiologi Sastra. Humanis: Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial dan Humaniora (9) 2, 128-134.
Libon Y., & Sadwika N.I. (2019). Kritik Sosial Dalam Kumpulan Cerpen Lelucon Para Koruptor Karya Agus Noor. STILISTIKA: Jurnal Ilmiah Kebahasaan dan Kesusastraan (8) 1, 65-77.
Noor, Agus. (2020). Kisah Kisah Kecil dan Ganjil Malam 1001 Pandemi. Yogyakarta: Diva Press.
Sariban. (2009). Teori dan Penerapan Penelitian Sastra. Surabaya: Lentera Cendekia Surabaya.
Soekanto, Soerjono. (2013). Sosiologi Suatu Pengantar. Rajawali Pers: Jakarta
Sunahrowi., & Safitri E. W. (2020). Memaknai Wabah Dan Isolasi Dalam Roman La Peste Karya Albert Camus: Kajian Hermeneutika Paul Ricoeur [Interpretation Of Plague And Isolation In The Romance Of Albert Camus La Peste: Hermeneutic Study Of Paul Ricoeur]. TOTOBUANG: Jurnal Ilmiah Kebahasaan dan Kesusastraan (8) 1, 75-88.
Suyono, Suyatno. (2020). http://badanbahasa.kemdikbud.go.id/lamanbahasa/kritiksastra/perspektifkritiksastra, diakses pada 9 januari 2021.
Wahyuningsih, S. (2017). Teori katarsis dan perubahan sosial. Jurnal Komunikasi, 11(1), 39-52.
Yanti, Salda Citra. (2015). Religiositas Islam Dalam Novel Ratu Yang Bersujud Karya Amrizal Mochamad Mahdavi. Jurnal Humanika. (11) 3.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 JURNAL RANDAI
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.